S1 Program Studi Pendidikan Biologi FKIP UNTAN

pbiologi@fkip.untan.ac.id

Program Studi Pendidikan Biologi

Halaman Akademik

Program Studi Pendidikan Biologi

Pendaftaran

Rekrutmen mahasiswa Prodi Pendidikan Biologi FKIP Universitas Tanjungpura mengikuti prosedur yang berlaku di Untan. Berdasarkan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi, juncto Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi, Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Nomor 6  Tahun 2020 tentang Penerimaan Mahasiswa Baru Program Sarjana Pada Perguruan Tinggi Negeri. Pola Penerimaan Mahasiswa Baru Program Sarjana pada Universitas Tanjungpura dilakukan melalui beberapa jalur:

1. Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN)

Sistem seleksi ini dikhususkan untuk menyeleksi calon mahasiswa pendidikan tinggi negeri dengan menggunakan prestasi akademik calon mahasiswa. Siswa yang berprestasi tinggi dan konsisten menunjukkan prestasinya layak untuk diajukan oleh sekolah untuk masuk perguruan tinggi negeri melalui SNMPTN. Informasi berkaitan dengan SNMPTN dapat dilihat pada https://ltmpt.ac.id/?mid=4

2. Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN)

Seleksi ini adalah seleksi bersama penerimaan mahasiswa baru di lingkungan PTN melalui ujian tertulis yang dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia. Tes diselenggarakan oleh Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT). Selain ujian tulis, beberapa jurusan juga mewajibkan ujian keterampilan. Informasi berkaitan dengan SBMPTN dapat dilihat pada https://ltmpt.ac.id/

3. Ujian Tulis Masuk Universitas Tanjungpura (UTM-Untan)

Universitas Tanjungpura menyelenggarakan Jalur Ujian Tulis Masuk Universitas Tanjungpura dengan Kelas Reguler (kelas pagi) dan kelas Mandiri (Kelas Sore dan Malam) untuk penerimaan mahasiswa baru. Seleksi Jalur Ujian Tulis Masuk Universitas Tanjungpura adalah seleksi yang dilakukan oleh Universitas Tanjungpura menggunakan metode ujian tertulis atau kombinasi ujian tulis dan ujian keterampilan.  Ujian Tulis Berbasis Cetak (UTBC) dirancang untuk mengukur kemampuan dasar yakni kemampuan penalaran tingkat tinggi yang meliputi potensi akademik, penguasaan bidang studi dasar, bidang studi sains dan teknologi (Saintek), dan/atau sosial humaniora (Soshum). Selain mengikuti ujian UTBC peserta yang memilih program ilmu seni pertunjukan dan/atau keolahragaan diwajibkan mengikuti ujian keterampilan.

Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur Ujian Tulis Masuk Universitas Tanjungpura meliputi ketentuan dan persyaratan umum, tata cara pendaftaran, jenis ujian, kelompok dan materi ujian, pilihan program studi, biaya seleksi, dan jadwal ujian. Secara rinci, informasi lengkap mengenai Seleksi Ujian Tulis Masuk Universitas Tanjungpura dimuat dalam panduan yang dapat diakses di laman resmi http://scmb.untan.ac.id

Rencana Studi

Ganjil

Semester I

No. Kode Mata Kuliah Mata Kuliah SKS Prasayarat
1 KPB 406 Biologi Umum / General Biology 3
2 KPB 404 Kimia Dasar / Basic Chemistry 2
3 KPB 402 Fisika Dasar / Basic Physics 2
4 MKWU 1 Agama Islam / Religious Education  3
Agama Kristen / Religious Education
Agama Katolik/ Religious Education
Agama Hindu/ Religious Education
Agama Budha/ Religious Education
5 MKWU 3 Kewarganegaraan / Civics 2
6 KIP 201 Pengantar Pendidikan / Introduction to Education 3
7 MKWU 4 Bahasa Indonesia / Indonesian Language 2
8 KPB 400 Matematika Dasar / BasicMathematics 2
Sub Total 19

Semester III

No. Kode Mata Kuliah Mata Kuliah SKS Prasayarat
1 KPB 303 Telaah Kurikulum / Curriculum Analysis 3
2 KPB 301 Strategi Belajar MengajarBiologi/ Teaching and

Learning Strategy in Biology

3
3 KPB 409 Morfologi Tumbuhan / Plant Morphology 3 KPB 406
4 KPB 432 Biologi Sel / Cell Biology 2
5 KPB 414 Anatomi dan Fisiologi Hewan / Animal Anatomy and

Physiology

4
6 KIP 203 Profesi Kependidikan / Profesion in Education 3
7 KPB 427 Statistik Dasar / Basic Statistics 3
8 KIP 205 Pengenalan Budaya Sekolah (PLP 1) /Introduction of School Culture 1
Sub Total 22

Semester V

No. Kode Mata Kuliah Mata Kuliah SKS Prasayarat
1 KPB 300 KDM Biologi / Biology Basic Teaching Skill 3 KPB 301
2 KPB 302 Evaluasi Proses dan Hasil BelajarBiologi/ Biology

Teaching Evaluation

4 KPB 427
3 KPB 413 Anatomi Fisiologi Tumbuhan/ Plant Anatomy

Physiology

4 KPB 409
4 KPB 451 Taksonomi Tumbuhan Tingkat Tinggi / Plant

Taxonomy of High Level

3
5 KPB 452 Taksonomi Vertebrata / Vertebrates Taxonomy 2
6 KPB 423 Ekologi Hewan / Animal Ecology 3
7 Mata Kuliah Pilihan *) 2
Sub Total 21

Semester VII

No. Kode Mata Kuliah Mata Kuliah SKS Prasayarat
1 KPB 307 KKM / Community Service 4
2 KPB 312 Biologi Sekolah Menengah / Life Sciences Secondary

School

3
3 KPB 426 Evolusi / Evolution 2
4 KIP 207 Seminar Pendidikan Biologi / Biology Education

Seminar

3
5 KPB 430 Seminar Pendidikan Biologi / Biology Education

Seminar

2
6 Mata Kuliah Pilihan *) 2
Sub Total 16

Genap

Semester II

No. Kode Mata Kuliah Mata Kuliah SKS Prasayarat
1 UMG 111 Bahasa Inggris / English 3
2 KPB 407 Pengetahuan Lingkungan / Environmental Science 3
3 KPB 428 Teknik dan Manajemen Laboratorium / Laboratory

Technique and Management

3
4 KPB 415 Biokimia / Biochemistry 3 KPB 404
5 UMG 112 Filsafat Sains / Philosophy of Science 2
6 KIP 204 Belajar Pembelajaran / Teaching and Learning 3
7 KIP 202 Perkembangan Peserta Didik / Student Psychological

Development

3
Sub Total 20

Semester IV

No. Kode Mata Kuliah Mata Kuliah SKS Prasayarat
1 KPB 429 Dasar-dasar Komputer / BasicComputer 2
2 KPB 310 Media Pembelajaran / Teaching Media 2
3 KPB 308 Kewirausahaan Pendidikan Biologi / Biology

Education Entrepreneurship

2
4 KPB 424 Biometri / Biometry 3
5 KPB 411 Histologi dan Embriologi Hewan / Animal Histology

and Embryology

4 KPB 432
6 KPB 416 Taksonomi Tumbuhan Tingkat Rendah / Plant

Taxonomy Low Level

3
7 KPB 418 Taksonomi Avertebrata / Invertebrate Taxonomy 3
8 MKWU 2 Pancasila / Pancasila 2
Sub Total 21

Semester VI

No. Kode Mata Kuliah Mata Kuliah SKS Prasayarat
1 KPB 304 Penelitian Pendidikan Biologi / Biology Educational

Research

4 KPB 427
2 KPB 420 Mikrobiologi / Microbiology 3
3 KPB 422 Ekologi Tumbuhan / Plant Ecology 3
4 KPB 311 Pembelajaran IPA Terpadu / Integrated science

teaching

3
5 KIP 206 Pengajaran Mikro/Microteaching 2
6 KPB 425 Genetika / Genetics 3
7 Mata Kuliah Pilihan *) 2
Sub Total 20

Semester VIII

No. Kode Mata Kuliah Mata Kuliah SKS Prasayarat
1 KPB 309 Biokonservasi / Conservation 2
2 Mata Kuliah Pilihan *) 2
3 Mata Kuliah Pilihan *) 2
4 KPB 431 Skripsi / Thesis 4 KPB 430
Sub Total 10

Mata Kuliah Pilihan

Mata Kuliah Pilihan

No. Kode Mata Kuliah Mata Kuliah SKS Prasayarat
1 KPB 500 Ekologi Perairan / aquatic Ecology 2
2 KPB 501 Kultur Jaringan / Tissue Culture 2
3 KPB 502 Teknologi Tepat Guna / Functional Technology 2
KPB 504 Etnobotani / Ethnobotany 2
KPB 505 Fitokimia Tradisional / Traditional Phytochemicals 2
KPB 506 Scientific Writing / Scientific Writing 2
KPB 507 Pengembangan Bahan Ajar / Teaching Material

Development*)

2
KPB 508 Penelitian Tindakan Kelas/ Classroom Action Research 2
KPB 509 Instrumen Penelitian Pendidikan/ Educational Research

Instruments

2
KPB 510 Biologi Manusia/ Human Biology 2
KPB 511 Mikroteknik/ Microtechnic 2
KPB 512 Mikologi / Mycology 2

Dokumen Akademik

Dokumen Akademik berisikan informasi terkait perkuliahan, meliputi:

Jadwal
Kuliah


Jadwal kuliah tahun ajaran 2022/2023

Dokumen penting:

SOP FKIP Pendidikan Biologi:

Panduan Penjamin Mutu Universitas Tanjungpura:

Data-data penting terkait:

Dokumen Persiapan Akreditasi ASIIN:

Kurikulum

MBKM

Sistem Informasi

SIAKAD

Program Studi Pendidikan Biologi FKIP UNTAN


SIAKAD

e-Learning (LMS)

Program Studi Pendidikan Biologi FKIP UNTAN


e-Learning


Presensi

Program Studi Pendidikan Biologi FKIP UNTAN


Presensi

SimLab

Program Studi Pendidikan Biologi FKIP UNTAN


SimLab

Layanan Akademik

Link penting Pendidikan Biologi untuk
Tugas Akhir


Link Pengajuan Outline


Link Pendaftaran Seminar


Link Pendaftaran Sidang


Link Pasca Seminar


Link Pasca Sidang


Link Upload Skripsi